logo
logo
Sign in

Pengertian Maket Adalah

avatar
Andrie Samaran
Pengertian Maket Adalah

Maket adalah miniatur atau model miniatur tiruan dari sebuah obyek bangunan yang dibuat dengan ukuran skala kecil untuk memudahkan visualisasi hasil rancangan baik berupa rancangan struktur, interior,eksterior atau siteplan.

Bagi Anda yang sedang membutuhkan jasa maket untuk membuat berbagai macam jenis model bangunan silahkan kunjungi website maketcreator.com untuk mengetahui informasi selengkapnya..

Ciri-ciri Maket:

- Berbentuk seperti tiruan dalam tiga dimensi

- Berskala kecil

- Biasanya dibuat dari Plastik, kayu, kertas, tanah liat, dsb

Fungsi Maket:

- Alat bantu dalam mempresentasikan kepada kalayak ramai

tentang bangunan yang akan dibangun

- Pengenalan bentuk geometri

- Memperkuat fungsi brosur dan iklan sebagai media

- Memudahkan konsumen memahami bentuk rumah dengan cepat

collect
0
avatar
Andrie Samaran
guide
Zupyak is the world’s largest content marketing community, with over 400 000 members and 3 million articles. Explore and get your content discovered.
Read more